Mempunyai tubuh yang pendek terkadang membuat merasa kurang percaya diri bagi sebagian orang, sebab memang tinggi badan merupakan faktor penentu utama penampilan seseorang. Semakin tinggi badan seseorang maka semakin menariklah penampilan orang tersebut.
Seperti yang kita ketahui bahwa masa pertumbuhan manusia yang paling produktif cuma sampe umur 18 tahun, setelah masa itu masa pertumbuhan perlahan mulai berkurang sampai umur 25 tahun. Selain karena faktor usia hormon pertumbuhan juga bisa berhenti sebelum waktunya karena faktor stres dalam kehidupannya (sekolah, tempat kerja, rumah tangga dll).
1. Konsumsi susu secara teratur, minimal 2 kali sehari. Susu yang dikonsumsi adalah susu yang mengandung protein tinggi.
2. Cukup Gizi. Pastikan kita kecukupan protein, lemak, vitamin (seperti vitamin A dan D) dan mineral (seperti zat besi, kalsium, seng dan yodium) karena sangat mempengaruhi peninggian badan.
3. Bangun Pagi jangan lupa untuk mengolor badan anda.
4. Lakukan olahraga secara rutin seperti renang, lari-lari, basket, skipping, dan olahraga lain yang bersifat menggerakkan seluruh tubuh.
5. Jangn sering membawa tas atau beban yang berat.
6. Stretching : gerakan meregangkan badan. Sehingga tulang-tulang punggung tertarik memanjang. Jika gerakan ini dilakukan secara rutin dan intensif maka dapat membantu merangsang penambahan panjang tulang-tulang punggung.
7. Kicking : menendang-nendangkan kan kaki. Gerakan ini merangsang pertumbuhan tulang kaki sehingga memanjang secara optimal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar